
Wuthering Waves Umumkan Karakter-karakter Baru dari Rinascita
Wuthering Waves baru saja merilis sebuah pengumuman besar yang berhasil menarik perhatian para pemain. Melalui sebuah video pendek, mereka menyatakan bahwa dalam waktu dekat pemain akan mengunjungi sebuah area baru. Wuthering Waves seolah mencoba hal baru di Rinascita ini, karena nuansa yang diberikan sangatlah berbeda dengan narasi Wuthering Waves selama ini. Sebelumnya, Wuthering Waves memang lebih membawakan narasi dan tema post-apocalypse dalam cerita dan dunia … Continue reading Wuthering Waves Umumkan Karakter-karakter Baru dari Rinascita