5 Hero Pemilik Win Rate Tertinggi MPL ID S15 di Musim Reguler
Mengetahui daftar hero pemilik win rate tertinggi MPL ID S15 di musim reguler sangat penting untuk diketahui. Hal ini bisa menjadi gambaran soal apa yang akan digunakan di babak playoff serta inspirasi bagi pemain dalam bermain di ranked. Musim reguler MPL ID S15 telah berlangsung selama sembilan pekan dan menyelesaikan semua pertandingan yang ada. Match antara RRQ Hoshi vs NAVI pada Minggu (25/5) menjadi penutup, … Continue reading 5 Hero Pemilik Win Rate Tertinggi MPL ID S15 di Musim Reguler
